Klinik Apollo – Artikel ini akan membahas mengenai penyebab disfungsi seksual untuk Anda yang sedang tidak bergairah ketika bersanggama.

Sebelum itu, pahami bahwa fungsi seksual berkaitan dengan otak, sistem saraf, kinerja hormon, dan psikologis.

Ketika pria atau wanita mengalami disfungsi seksual, respons saat orgasme dan juga seksualitas bisa menurun.

Kita kembali ke pembahasan. Apa sajakah penyebab disfungsi seksual? Berikut adalah informasi terkait faktor-faktor yang menyebabkannya.

>> Konsultasi Online Gratis di Sini <<

1. Kondisi Fisik

Banyak kondisi fisik atau penyakit yang dapat menyebabkan disfungsi seksual, yang di antaranya adalah sebagai berikut:

  1. Infeksi urologi atau kanker
  2. Diabetes
  3. Penyakit kardiovaskular
  4. Tekanan darah tinggi
  5. Kolesterol tinggi
  6. Ketidakseimbangan hormon
  7. Alkoholisme
  8. Penyalahgunaan obat-obatan terlarang
  9. Kelainan saraf
  10. Gagal ginjal
  11. Penyakit yang merusak saraf

Banyak pengobatan yang dapat menyebabkan masalah dengan fungsi seksual normal, termasuk pengobatan tekanan darah.

Selain itu, pengobatan lain juga dapat memengaruhi fungsi seksual. Misalnya, beberapa prosedur pembedahan yang dapat menyebabkan kerusakan saraf.

2. Gangguan Mental

Orang-orang yang mengalami gangguan mental atau masalah psikologis berpotensi terkena disfungsi seksual.

Adapun gangguan-gangguan atas gangguan fungsi seksual adalah sebagai berikut.

  1. Kekhawatiran tentang kinerja seksual.
  2. Perasaan bersalah tentang hasrat dan aktivitas seksual.
  3. Masalah hubungan yang tidak kunjung usai.
  4. Depresi atau stres.
  5. Kecemasan harga diri atau masalah citra tubuh.
  6. Efek dari trauma seksual di masa lalu (pemerkosaan, penganiayaan atau pengalaman seksual negatif).

Jadi, apa pun pemicunya, efek negatif tetap dapat ditimbulkan pada fungsi seksual seseorang.

Meskipun Anda mungkin mengalami disfungsi seksual seiring bertambahnya usia, masalah ini tetap terobati pada umur berapa pun.

Maka dari itu, jangan takut dengan segala bentuk gangguan seksualitas. Kunjungi atau hubungi dokter lebih dahulu agar bisa berkonsultasi.

Baca Juga: Mengalami Gangguan Disfungsi Seksual? Segera Atasi!

Periksa Kondisi Penyebab Disfungsi Seksual di Klinik Apollo

penyebab disfungsi seksual klinik kelamin jakarta

Img: klinikapollojakarta.com

Hubungan Anda dengan pasangan rusak karena disfungsi seksual? Anda pun tidak tahu apa penyebabnya? Yuk, jalani pemeriksaan di Klinik Apollo.

Dengan peralatan medis terbaru nan canggih, kami selalu berkomitmen untuk kenyamanan dan kesembuhan setiap pasien.

Maka dari itu, segera dapatkan konsultasi gratis dan perawatan klinis dengan biaya yang terjangkau!

Untuk mendapatkan informasi dan solusi seputar penyebab disfungsi seksual, hubungi 081212306882 (WhatsApp).

Suka dengan artikel ini?

About the Author: Klinik Apollo

Layanan Kesehatan Seputar Keluhan Organ Genital Pria Wanita. Tersedia Konsultasi GRATIS 24 Jam, yang Bisa Diakses Melalui Website.

Leave A Comment