Apa nama klinik dengan biaya dokter andrologi yang terjangkau di Jakarta? Klinik Apollo bisa membantu menindaklanjuti masalah pada organ reproduksi pria. Pasalnya, dokter yang mengatasi kendala organ vital pria merupakan orang yang ahli di bidangnya.
Orang yang menjadi spesialis andrologi disebut androlog. Seorang androlog harus mampu menganalisis dan melakukan prosedur-prosedur yang menjadi metode penanganan pasien, seperti membantu pengidap ejakulasi dini dan menganalisis air mani.
Tidak hanya itu, dokter spesialis andrologi pun bisa melaksanakan bedah, di antaranya prosedur sunat atau khitan, vasektomi, dan prostatektomi. Oleh karena itu, Anda perlu mengetahui cara pemeriksaan dokter andrologi terhadap pasien dan tarifnya.
Biaya Pemeriksaan Pasien di Dokter Andrologi
Dokter ahli andrologi atau androlog, secara garis besar, menangani semua permasalahan vital para pria yang dirasakan di bagian kelaminnya, maka orang yang mempunyai masalah dengan kondisi-kondisi andrologi, berobatlah ke dokter spesialis di Jakarta.
Pengidap tidak perlu cemas perihal biaya karena harganya begitu terjangkau. Tidak perlu menunggu waktu lama bagi orang yang merasakan tanda-tanda yang menyerang alat reproduksinya.
Terapkan anjuran berobat jika Anda mengalami masalah, misalnya: (1) organ kemaluan terasa gatal atau sakit, (2) muncul ruam di penis, (3) Mr. P menjadi pendek atau bengkok, (4) urine keluar bersama darah, (5) disfungsi seksual, dan (6) tidak bisa ereksi.
Cara Dokter Andrologi Mendiagnosis Pasien
Pertama, demi mendiagnosis penyakit, dokter akan mengecek kesehatan pasien dan memeriksa riwayat kesehatannya. Dokter bisa memeriksa melalui catatan dan tahap tanya-jawab dengan pasien.
Tidak hanya menggunakan dua tahap tersebut, dokter pun bisa menganalisis kondisi tubuh pasien dengan memeriksa kondisi alat kelamin dan biji zakar dengan sentuhan.
Dokter akan memeriksa bagian pangkal dari penis–tempat darah mengalir dalam pembuluh, refleks saraf, atau bagian lainnya . Kalau prostat pasien yang bermasalah, dokter akan memeriksa kondisi bagian tersebut.
Untuk mengetahui anjuran atau pantangan dari kondisi-kondisi yang berkaitan dengan andrologi, Anda bisa bertanya kepada dokter yang terkait. Bukan hanya itu, meresepkan obat juga merupakan tugas dokter.
Jadi, usahakan untuk mengikuti semua langkah medis yang ada agar penyakit yang menyerang penis Anda dapat diatasi dengan baik.
Konsultasi dan Ketahui Pengobatan di Klinik Apollo
Klinik Apollo adalah Klinik Kelamin Jakarta yang berstandar internasional serta memiliki perlengkapan terbaru dan modern.
Bagi yang mengalami masalah terkait dengan organ reproduksi pria, Anda bisa berkonsultasi dan melakukan pengobatan di Klinik Apollo. Penanganannya begitu cepat, tepat, dan profesional.
Dokter dan staf medis yang profesional akan menanganinya secara langsung. Anda tidak perlu khawatir karena biaya terjangkau. Lokasi klinik pun strategis, berada di Jakarta, Indonesia.
Klinik Apollo yang merupakan spesialis penyakit kelamin sangat mengutamakan kepuasan dan kesembuhan setiap pasiennya dengan memprioritaskan pasien pada setiap pelayanan dan pengobatan.
Selain itu, Anda dapat menggunakan layanan konsultasi medis secara daring melalui WhatsApp, telepon, maupun live chat dengan gratis jika memiliki pertanyaan lainnya terkait dengan penyakit kelamin.